AKtekno| samsung merupakan salah satu vendor ponsel asal korea selatan yang sudah dikenal luas oleha masyarakat dengan produk besutannya, Kali ini Samsung menghadirkan suatu produk dengan OS yang berbeda dengan produk sebelumnya, Smartphone baru milik samsung ini akan menggunakan nama Samsung Galaxy Z1 serta menggunakan OS Tizen.
Samsung Galaxy Z1 ini hadir dengan mengsung layar sentuh berukuran 4.0 Inci dengan teknologi PLS TFT Capasitive touchscreen dan memiliki resolusi hingga 480 x 800 pixel yang memiliki kepadatan layar mencapai ~233 ppi. Samsung Galaxy Z1 memiliki dimensi 120.4 x 63.2 x 9.7 mm serta memiliki bobot seberat 112 g.
Baca Juga: Spesifikasi Android Super Tipis, Coolpad Ivvi K1 Mini
Pada sektor photografinya Samsung Galaxy Z1 memiliki kamera dengan resolusi 3.15 MP dengan LED Flash, Face detection, geo tagging pada bagian belakangnya, sedangkan untuk kamera depannya sendiri hanya terdapat kamera dengan resolusi VGA Saja.
Untuk menunjang konektivitas penggunanya, Samsung Galaxy Z1 walaupun belum mendukung jaringan 4G, namun pengguna masih bisa menikmati jaringan 3G HSDPA, fitur lainnya seperti, sudah mendukung Dual Sim, bluetooth v 4.1, micro USB 2.0, GPS, dan radio.
Baca Juga: Smartphone Android 5.1 Lollipop Murah, Nexian Journey 1
Samsung Galaxy Z1 memiliki baterai dengan kapasitas 1500 mAh, yang dapat bertahan hingga 8 Jam pada jaringan 3G. Harga terabaru Samsung Galaxy Z1 ini dibanderol seharga 80 EUR atau jika dirupiahkan menjadi sekitar Rp. 1.181.000 saja, hal ini sesuai dengan spesifikasi yang diusungnya.
Post a Comment